Cultural Foundations of Education

Cultural Foundations of Education
Pengarang
Youg Pai

Data Buku

a.       Pengarang  : Youg Pai 

b.      Judul            : Cultural Foundations of Education

c.       Penerbit      : Merrill Publishing Company 

d.      Tahun          : 1990

e.      Narasi          : Buku ini aslinya berbahasa Inggris,  dengan  tiga bagian utama. Bagian satu  berisi    tentang budaya  dan proses pendidikan. yakni apa itu pengertian  budaya dan  nilai-nilai budaya. Kemudian  menjelaskan pendidikan dan sekolah sebagai proses budaya, kemudian menjelaskan sistem pendidikan di Jepang.  Bagian kedua buku ini   menjelaskan bagaimna  sekolah di Amerika, yakni   sekolah sebagai  agen perubahan budaya  dan   Amerika sebagai tempat pertemuan utama ide-ide pendidikan.  Buku ini juga menjelaskan  bagaimana  budaya pluraslisme dan pendidikan di amerika. Tidka hanya pluralism tetapi juga multiculturalisme ,  yakni bagaimana mendefinisikan ulang pendidikan yang  multicultural.  Dan Bagian ketiga buku  ini menjelaskan  pengembangan pendidikan  yakni  sekolah  dan sistem sosial budaya.   Lebih lanjut dijelaskan  tentang   conflict teory  dan critical theory serta theory intepretif.   Bagian terakhir dari  buku ini   menjelaskan  tentang   bagaimana pengembangan pendidikan  dari aspek Antropology dan  Psikologi,  menjelaskan bagaimana konsep childhood   dan pengembangan pendidikan. dan  proses akhir dari pendidikan yakni penilaian. 

f.         

Jenis Koleksi